Smartphone terbaru

Banyak produsen pabrikan ponsel berupaya mengeluarkan smartphone terbaik dengan berbagai macam inovasi yang ada di dalamnya, inovasi yang di lakukan terhadap teknologi yang canggih agar dapat memikat hati para konsumennya.  Sebagai contoh yaitu teknologi pada kamera.

Teknologi kamera pada smartphone terbaru merupakan sistem dual kamera depan dan belakang, yang tidak hanya ada pada smartphoneflagship, tetapi juga kelas smartphone menengah ke bawah, selain kamera teknologi yang utama yaitu resolusi layar yang menjadi prioritas utama dengan layar baru 18:9 dan bezel yang relatif tipis.

Smartphone dengan layar yang bisa di lipat atau disebut (foldabe) atau di sbut layar OLED, yang fleksibel yang bisa dilipat sudah brtahun-tahun yang lalu banyak beredar. Dan mungkin tahun sekarang hal tersebut bisa di wujudkan.

Selain layar maka hal yang menjadi landasan utama kemajuan teknologi Smartphone Terbaru yaitu berupa kecerdasan buatan ini memang sangat membantu manusia namun, jika penggunaan nya di salah gunakan maka hal-hal yang buruk pun akan mudah terjadi, Gartner memprediksi pada tahun 2020 akan ada sekitar 26 miliar perangkat teknologi yang akan terhubung melalui satu jaringan internet.

Di sisi lain komputasi awan ( Cloud ) sudah tak mampu lagi mengatasi beban data dan meng akibatkan kelebihan jaringan dan berdampak buruk bagi teknologi itu sendiri. Nah itulah sedikit informasi tentang kecerdasan buatan yang mudah-mudahan berguna bagi anda.

Smartphone terbaru di lengkapi dengan perangkat pintar yang terhubung melalui laptop, dan Wearable Device lainnya, di prediksi akan di sematkan Smart Aplication, yang menggunakan Chipset Artificial Intelegence. Aplikasi pintar ini mungkin akan menjadi bagian hidup anda di masa depan, yang dapat mengubah culture kantor dan pekerjaan sehari-hari.

Pada dasarnya sehari-hari kita dapat mengatur mesin, namun dengan adanya perangkat pintar mungkin hanya dengan perintah suara saja anda akan langsung di layani. Untuk contoh , Drone, Mobil pintar, Televisi pintar yang merupakan wujud dari Artificial Intelegence, aplikasi pintar ini merupakan kecerdasan buatan berbasis Machine Learning atau Mesin yang mampu Belajar dalam proses pengoprasiannya.

2 Fitur Smartphone Terbaik Yang Akan Datang

Navigasi pos